Minggu, 19 Mei 2013

Artikel : Jenis dari Rock Salt Himalayan

Rock Salt Himalayan adalah garam gunung yang berasal dari kawasan gunung Himalaya dan berada dalam bentuk asalnya. Garam organik yang paling berkhasiat, paling bersih dan mempunyai struktur geomatrik kristaline yang sempurna. Garam ini mengandung semua unsur yang terdapat dalam tubuh manusia. Garam Gunung Himalaya berbeda dengan garam halus biasa yang diproses dimana kandungan sodiumnya adalah sodium pasif yang menyebabkan tekanan darah naik.

Sabtu, 18 Mei 2013

Artikel : Ada apa dengan Daun Sirih ??

seperti yang anda dapat perhatikan di gambar samping kiri, Daun sirih atau yang disebut Piper betle L merupakan tanaman merambat yang tumbuh di indonesia karena daun ini dapat tumbuh di iklim tropis. Daun ini memiliki banyak sekali manfaat yang sudah terbukti khasiatnya selama bertahun - tahun.